Cara Mengganti Background Menggunakan Tool Magic Wand Tool Photoshop

Kali ini saya akan membahas bagaimana menseleksi foto dengan menggunakan Magic Wand Tool, Magic Wand Tool biasanya digunakan untuk menseleksi gambar dengan satu warna agar seleksi lebih cepat dilakukan, karena warna satu warna Magic Wand Tool cocok untuk bidang seperti berikut. saya menggunakan foto Masya And The Bear dengan Background latar warna putih. Saya gunain warna putih karena bacground masih satu area jadi enak menggunakan magic wand tool, jadi fungsinya untuk area yang kebanyakan warnanya satu warna jadi seleksinya lebih cepat, tanpa menggunakan tool seleksi lain lagi. Ya sudahlah kita lanjut masta langkah demi langkah seperti dibawah ini.

Cara Mengganti Background Menggunakan Tool Magic Wand Tool Photoshop



Langkah I :

File>Open>Pilih Folder dimana masta menyimpan foto masta, setelah foto sudah tampil akan seperti contoh gambar di bawah ini.

Cara Mengganti Background Menggunakan Tool Magic Wand Tool Photoshop

setelah tampilan seperti gambar di atas, maka saya lanjut ke langkah ke dua.

Langkah II :

Aktifkan palet Background dan tekan pada keyboard CTRL+J fungsinya agar background di duplikat menjadi layer 1, setelah selesai, Pilih Tool Magic Wand Tool, jika masta belum mengerti tentang tool masta bisa lihat Tool Photoshop atau klik Disini. contoh gambar background di duplikat menjadi layer 1 seperti gambar di bawah ini.

Cara Mengganti Background Menggunakan Tool Magic Wand Tool Photoshop
Langkah III

Setelah masta sudah memilih Magic Wand Tool sekarang, masta pilih background warna putih pada layer 1 dan layer Background tekan Alt+Backspace agar bacground menjadi hitam, setelah selesai aktifkan kembali layer 1  dan klik kiri pada mouse masta baru tekan pada keyboard masta  Backspace. maka tampilannya seperti gambar di bawah ini.

Cara Mengganti Background Menggunakan Tool Magic Wand Tool Photoshop
Background warna hitam
Background warna hitam setelah di tekan Alt+Backspace  pada keyboard masta. dan pilih layer 1 lalu gunakan Magic Wand Tool menseleksi background putih pada layer 1 lalu tekan delete. seperti gambar di bawah ini.
Cara Mengganti Background Menggunakan Tool Magic Wand Tool Photoshop
Foto Masya setelah di Magic Wand Tool

Selanjutnya tekan Delete pada keyboard masta. Maka tampilannya seperti di bawah ini.

Cara Mengganti Background Menggunakan Tool Magic Wand Tool Photoshop
Foto Masya setelah di tekan Delete pada keyboard di layer 1

lalu tekan Tombol D pada keyboard agar garis putus-putus hilang. Maka Hasil akhirnya seperti dibawah ini.

Cara Mengganti Background Menggunakan Tool Magic Wand Tool Photoshop
atau masta bisa mengkreasikan seperti menyisipkan foto Background lain. Semoga bermanfaat ya masta.

Cara Mengganti Background Menggunakan Tool Magic Wand Tool Photoshop

Cara Mengganti Background Menggunakan Tool Magic Wand Tool Photoshop
Tool Photoshop
Tool Photoshop
Tool Photoshop
Previous
Next Post »

Berkomentar dengan sopan!
Terima kasih sudah berkomentar Out Of Topic Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon

Thanks for your comment